Assalamu'alaikum
Info ARD
Alhamdulillah ARD MAN 1 Ogan ilir sudah tersedia Online.
Mohon Kerja Sama nya karena ini Aplikasi dengan wadah berbeda, sebelumnya pakai server lokal sekarang kita pakai server yang di hosting (online). Jika ada kendala kita selesaikan secara kebersamaan.
Langkah penggunaan ARD Online sama seperti ARD Ofline, Username dan pass pakai yang lama bae, kalau ada yang tidak bisa login silahkan wa opr.
Alhamdulillah Aplikasi Stuvi (Student Viewer) sudah aktif
Sekilas tentang Aplikasi Stuvi
Stuvi atau Student Viewer digunakan khusus buat siswa yang ingin melihat nilainya pada semester yang aktif, Siswa juga bisa cek nilai yg telah diupload oleh Guru, jika ada keraguan bisa menghubungi Guru yang bersangkutan untuk ditindak lanjuti.
Terima Kasih